Monday, December 18, 2006

Be a 2P

Salah satu resolusi saya untuk tahun 2007 mendatang adalah be a 2P, Positive Person. Apa itu Positive Person? Menurut definisi saya sendiri, 2P adalah orang yang menjalani hidupnya secara positif dan membawa aura positif serta berpengaruh positif bagi orang lain. Terlalu muluk? Nggak juga... justru itu hal termudah yang sebenarnya bisa dicapai oleh semua orang. Faktor penghambat sekaligus yang paling sulit dihadapi hanyalah: motivation dan self-conscious.

Setelah saya pikir-pikir, kalau untuk menjadi seseorang yang positif mengapa harus menunggu tahun depan??? Kenapa nggak dimulai sekarang saja? Siapa tahu tahun depan saya justru akan menulai hasilnya *amien*.

Fortunately, dalam sebulan terakhir ini terlalu banyak peristiwa yang membuat saya berpikir tentang keberadaan saya di planet bumi ini *duh berat deh*. What am i here for?? Fortunately lagi, saya bertemu dengan orang-orang positif yang tanpa mereka sadari, telah 'menggetok' kepala saya sambil berkata: "Hey, wake up ronn!! It's time to change. Love yourself, love your health, love your family, and most of all... love God!"

So, here i am. A new and enhanced Ronn is in the making. It's not that easy. It's though. I might fail. I might get lost in the way or just stuck. But one for sure, i will keep on trying and not give up. Therefore, I really really rally need all your support, pals. Teach me, guide me, warn me, lead me, lift me.

13 comments:

Anonymous said...

Amin...
Semoga tercapai apa yang diinginkan

semua tergantung oleh niat.

Ronn said...

thnx Leunca!

Anonymous said...

tenang..tenang Ron..
aku masih disini..
mari kita belajar bersama-sama untuk 2P itu

>_*

pyuriko said...

Iko dukung deh perubahannya itu.

Sukses yaaa....

pyuriko said...

Well,... well,... Iko dukung perubahannya ini.

Be 2P....

Sukses yaaa,... ^_^

nl said...

wah, harus deket2 elo terus dong gua..
biar 'aura' positif nya nular..
gudlak ya..
:)

Ronn said...

hahaha... betul-betul...

mari kita sama-sama belajar

Anonymous said...

sama-sama belajar???

Ronn, jadi teringat Paman Dolit si Dosen Statistik yahhh???

:D

Anonymous said...

Menulai?? Gue yakin yg sebenernya mau lo tulis adalah mulai menuai. Ya gak Ron?
Motivation & Self Conscious, kurang satu lagi tuhh...Kalo kata gue sih mesti ditambahin lingkungan juga. Coba aja elo mencoba jadi orang baik yg memberi aura positif buat sekitar. Nah kalo sekitar lo org2nya songong semua kan boro2 nularin itu aura, yg ada sih elo dianggap carmuk aja gituh...

Ronn said...

Perbaikan dr dalam diri sendiri kan tidak ada unsur carmuknya... klo menurut gw sih.

Anonymous said...

emmmm...patesan jadi rajin sholat....*kaburrrrr*

Anonymous said...

emmmm...pantesan jadi rajin sholat....
*kaburrrrrr*

mutiara nauli pohan said...

same here ya ronn..
mariiiiiii...........